Artikel
Kampung Keluarga Berencana
Kampung Keluarga Berencana merupakan satuan wilayah setingkat desa dimana terdapat integrasi dan konvergensi penyelenggaraan pemberdayaan dan penguatan institusi keluarga dalam seluruh dimensinya guna meningkatkan kualitas sumberdaya manusia, keluarga dan masyarakat.
Kampung Keluarga Berencana atau Kampung KB juga terdapat di Desa Karanganyar Kecamatan Purwanegara Kabupaten Banjarnegara. Tepatnya di Dusun Karanganyar Desa Karanganyar Kecamatan Purwanegara Kabupaten Banjarnegara. Kampung KB Desa Karanganyar telah berdiri sejak beberapa tahun yang lalu. Kegiatan yang telah dilakukan meliputi Bina Keluarga Balita, Bina Keluarga Remaja dan Bina Keluarga Lansia serta kegiatan kegiatan lainya. Pengurus Kampung KB Desa Karanganyar Kecamatan Purwanegara sebagai berikut :
1. Ketua : Slamet Subardi
2. Sekretaris : Tati Kunarsih
3. Bendahara : Jeryati
Pengurus Bina Keluarga Balita :
1. Ketua : Suwarti
2. Sekretaris : Riti Astuti
3.Bendahara : Misnah
Pengurus Bina Keluarga Remaja
1. Ketua : Khamini
2. Sekretaris : Ida Lestari
3. Bendahara : Surati
Pengurus Bina Keluarga Lansia
1. Ketua : Sawiyem
2. Sekretaris : Umi Siti Rokhimah
3. Bendahara : Partini